80% Lingkungan sangat mempengaruhi kita dan 60% pengalaman sangat membantu kita. Itu artinya kita harus melakukan tindakan yang nyata atau praktek untuk meningkatkan kemampuan kita. Dan bila belum terbiasa, maka lakukan 40 hari berturut-turut. Awal merupakan sulit. Namun kita bisa karena terbiasa...
Ganbatte!
Luruskan orientasimu!
Saling mengingatlah sesama teman
Satukan mimpi kita! Yosh!

Saluti Jepang

Entah mengapa hingga saat ini aku masih terpesona dengan negeri samurai. Buakn karena aku Jepang Lovers. Dan aku memang bukan Jepang Lovers. Hanya saja, aku sangat mengaguminya. Karena menurutku dia sangat mencinati negeri dan kebudayaannya. Jauh beda dengan negeriku sendiri yang kebarat-baratan tapi lupa sama kulitnya.
Jepang itu tergolong negara yang maju, namun ia tidak menghilangkan aroma kebudayaannya walau sudah kebarat-baratan.
Ingin rasanya aku menginjak kaki ke sana ingin melihat dan bertemu orang-orangnya sambil melihat langsung apa yang ku nilai sebenarnya.
Mungkin, saya sangat mengagumi negeri sakura itu. Tapi kalau memilih, aku tetap memilih Indonesia. Karena sejak aku mengetahui sejerah Tanah Air, jiwa kecintaanku pada negeri sendiri terasa membeludak. Namun aku bingung bagaimana mengekspresikannya. Aku hanya bisa mengekspresikannya dengan karya dan ketekunan dalam belajar, karena aku pelajar. Bahkan ingin rasanya ku tunjukkan pada dunia, iniah Indonesia. Aku berharap aku bisa seperti Jepang yang sukses tapi tidak lupa dengan kulitnya. Karena kebarat-baratan pula, terlalu jelek. Karena tidak semua yang dari barat itu cocok sama kita. Kita itu orang timur, tiru aja yang positifnya. Jangan mentang-mentang di barat mayoritas adalah negara maju, kita malah mengikuti pola hidupnya juga, ok!

0 comments:

Posting Komentar


About Me

Foto Saya
Andeke Parsi
Lihat profil lengkapku